PENGARUH CITRA TUBUH TERHADAP KEPERCAYAAN DIRI PADA REMAJA PUTRI
DOI:
https://doi.org/10.61994/jcss.v1i2.126Keywords:
Citra Tubuh, Kepercayaan Diri, Remaja, PutriAbstract
Remaja putri akan mengalami perubahan yang terjadi pada masa pubertas yang dialami, adanya perubahan tersebut akan berdampak kepada dirinya karena ia akan kehilangan kepercayaan diri terhadap kekurangan yang dimiliki oleh tubuhnya. Citra tubuh akan mempengaruhi gaya ataupun kepercayaan diri saat remaja putri berpenampilan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis antara citra tubuh dengan kepercayaan diri pada remaja putri pada saat ini. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif korelasional, yang dimana data dikumpulkan melalui quisioner google form. Hasil penelitian ini menunjukkan nilai r : 0,606 dan penelitian ini memiliki korelasi yang kuat antara kedua variabel.
References
Aristantya, E. K., & Helmi, A. F. (2019). Citra tubuh pada remaja pengguna instagram. Gadjah Mada Journal of Psychology (GamaJoP), 5(2), 114- 128.
Cobb, Nancy.J. (2007). Adolescence, Change, And Diversity. New York: McGrow-Hill
Denich, A. U., & Ifdil, I. (2015). Konsep body image remaja putri. Jurnal Konseling dan Pendidikan, 3(2), 55-61.
Dianningrum, S. W., & Satwika, Y. W. (2021). Hubungan antara citra tubuh dan kepercayaan diri pada remaja perempuan. Jurnal penelitian psikologi, 8(7), 194-203.
Fitri, E., Zola, N., & Ifdil, I. (2018). Profil kepercayaan diri remaja serta faktor-faktor yang mempengaruhi. JPPI (Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia), 4(1), 1-5.
Hakim, Thursan. 2002. Mengatasi Rasa Tidak Percaya Diri. Jakarta:Puspa Swara
Hasmalawati, Nur. Pengaruh citra tubuh dan perilaku makan terhadap penerimaan diri pada wanita. Psikoislamedia: Jurnal Psikologi, 2018, 2.2: 107-115.
Ifdil, Ifdil; DENICH, Amandha Unzilla; ILYAS, Asmidir. Hubungan body image dengan kepercayaan diri remaja putri. Jurnal Kajian Bimbingan dan Konseling, 2017, 2.3: 107-113.
Lauster, P. 2006. Tes Kepribadian. Jakarta : Gaya Media Pratama.
Mukhlis, A. (2013). Pengaruh Pelatihan berpikir positif pada ketidakpuasan terhadap citra tubuh (body Image Dissatisfaction). Psikoislamika: Jurnal Psikologi dan Psikologi Islam, 10(1).
Nourmalita, M. (2016). Pengaruh Citra Tubuh Terhadap Gejala Body Dismorphic Disorder Yang Dimediasi Harga Diri Pada Remaja Putri. In Seminar ASEAN 2 nd Psychology & Humanity. Psychology Forum UMM (pp.546-555)
Ratnawati, V. (2012). Percaya diri, body image dan kecenderungan anorexia nervosa pada remaja putri. Persona: Jurnal Psikologi Indonesia, 1(2).
Rombe, S. (2013). Hubungan body image dan kepercayaan diri dengan perilaku konsumtif pada remaja putri di SMA Negeri 5 Samarinda. Psikoborneo: Jurnal Ilmiah Psikologi, 1(4).
Wahyuni, Sri. Hubungan antara kepercayaan diri dengan kecemasan berbicara di depan umum pada mahasiswa psikologi. Psikoborneo: Jurnal Ilmiah Psikologi, 2013, 1.4.
Santrock, John W. (2011). Perkembangan Anak Edisi 7 Jilid 2. (Terjemahan: Sarah Genis B) Jakarta: Erlangga.
Sari, I. A. W. P.; SUARYA, L. M. K. S. Hubungan antara social comparison dan harga diri terhadap citra tubuh pada remaja perempuan. Jurnal Psikologi Udayana, 2018, 5.2: 265-277.
Taylor E, Shelley, Dkk, Psikologi Sosial Edisi Kedua Belas, Jakarta:Kencana, 2009.
Wati, D. K., & Sumarmi, S. (2017). Citra tubuh pada remaja perempuan gemuk dan tidak gemuk: Studi cross sectional. Amerta Nutrition, 1(4), 398-405.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Adica Syazaid, Elvina Miftahul Zanna2, Debby Huriyah Ghonniyyu, Hafidah Shofiyyah, Fairuz Miftahul Jannah, Salma Dini Zafira, Amelia Raranditha, Khonsa Nazla Hafiya, Avisha Auziana Hasbi, Izzati Nabila
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Journal of Communication and Social Sciences by https://jurnal.dokicti.org/index.php/JCSS/index
is licensed underĀ a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International Licensel