Pengaruh Pendapatan, Biaya Operasional dan Total Hutang Terhadap Laba Bersih Perusahaan Sektor Transportasi dan Logistik Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2019-2024
DOI:
https://doi.org/10.61994/equivalent.v4i1.1158Keywords:
Pendapatan; Biaya Operasional; Total Hutang; Laba Bersih; Transportasi; Logistik; Bursa Efek IndonesiaAbstract
Abstract : This research aims to determine the effect of income, operational costs and total debt on the net profit of transportation and logistics sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange (BEI) during the 2019-2024 period. This research uses signal theory by testing the hypothesis that income, operational costs and total debt have a positive effect on the company's net profit. The data used is secondary data obtained from the annual financial reports of transportation and logistics sector companies which are available on the official website of the Indonesia Stock Exchange (BEI) and other related sources. This research sample consists of 135 companies listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2019-2024 period (BEI). The research sample was selected using a purposive sampling method, with certain criteria relevant to the research objectives. The type of research used is descriptive quantitative research, with multiple linear regression analysis methods using the IMB SPSS version 22 tool with several tests, namely the T test, determination test (R2), and F test. Revenue and operating costs have a significant negative effect on net income of transportation and logistics companies listed on the Indonesia Stock Exchange. This shows that an increase in both variables does not necessarily increase profit, but rather decreases it, which is likely due to efficiency in cost management and revenue structure. Meanwhile, total debt does not show a significant effect on net income, indicating that the company's debt has not had a direct impact on profitability performance during the period studied. The F-test results show that revenue, operating expenses, and total debt jointly have a significant effect on the company’s net profit.
Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pendapatan, biaya operasional, dan total hutang terhadap laba bersih perusahaan sektor transportasi dan logistik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2019-2024. Penelitian ini menggunakan teori sinyal dengan pengujian hipotesis pendapatan, biaya operasional, dan total hutang berpengaruh positif terhadap laba bersih Perusahaan. Data yang digunakan merupakan data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan tahunan perusahaan sektor transportasi dan logistik yang tersedia di situs resmi Bursa Efek Indonesia (BEI) dan sumber terkait lainnya. Sampel penelitian ini terdiri dari 135 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2024 (BEI). Sampel penelitian dipilih menggunakan metode purposive sampling, dengan kriteria tertentu yang relevan dengan tujuan penelitian. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif deskriptif, dengan metode analisis regresi linier berganda menggunakan alat IMB SPSS versi 22 dengan beberapa pengujian yaitu uji T, uji determinasi (R2), dan uji F. Pendapatan dan biaya operasional memiliki pengaruh signifikan dengan arah negatif terhadap laba bersih perusahaan transportasi dan logistik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Hal ini menunjukkan bahwa peningkatan pada kedua variabel tersebut tidak serta-merta meningkatkan laba, melainkan justru menurunkannya, yang kemungkinan disebabkan oleh efisiansi dalam pengelolaan biaya dan struktur pendapatan. Sementara itu, total hutang tidak menunjukkan pengaruh yang signifikan terhadap laba bersih, menandakan bahwa utang perusahaan belum berdampak langsung terhadap kinerja profitabilitas selama periode yang diteliti. Hasil uji F menunjukkan bahwa pendapatan, biaya operasional, dan total hutang secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap laba bersih perusahaan.
References
Aminah, M. N. (2023). Pengaruh Pendapatan Terhadap Laba Bersih Pada Perusahaan Sektor Transportasi Dan Logistic Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2018-2024.
Aminah, M. N. (2023). Pengaruh Pendapatan Terhadap Laba Bersih Pada Perusahaan Sektor Transportasi Dan Logistic Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2018-2024.
Evadine, R. (2021). Pengaruh Pendapatan, Beban Operasional Dan Likuiditas Terhadap Laba Bersih Pada Perusahaan Retail Yang Go Public Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2013-2017. 5(1).
Fathony, A. A., & Wulandari, Y. (2022). Pengaruh Biaya Produksi Dan Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih Secara Parsial Maupun Simultan Pada PT. Perkebunan Nusantara VIII Periode 2011-2017. Jurnal Ilmiah Akuntansi.
Febriansyah, M., & Arifin, J. (2023). Pengaruh Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih Pada Perusahaan Jasa Sektor Transportasi Dan Logistik Yang Terdaftar Di Bei Periode 2017-2021
Gumanti, T. A. (2009). Teori Sinyal Dalam Manajemen Keuangan.
Jadmiko, C. C. B., & Rahayu, P. (2024). Pengaruh Biaya Produksi Dan Biayaoperasional Terhadap Laba Bersih Pada Perusahaan Logam Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2021. 9(8).
Jadmiko, C. C. B., & Rahayu, P. (2024). Pengaruh Biaya Produksi Dan Biayaoperasional Terhadap Laba Bersih Pada Perusahaan Logam Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-202. 9(8).
Jatiningrum, C. (2024). Peningkatan Kinerja Umkm Melalui Analisis Biaya Produksi Dan Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih. 4.
Jatiningrum, C. (2024). Peningkatan Kinerja Umkm Melalui Analisis Biaya Produksi Dan Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih. 4.
Krismiyati, K. (2017). Manajemen Logistik Dalam Menunjang Kegiatan Operasi Pencarian Dan Pertolongan Pada Kantor Search And Rescue (SAR) Kelas A Biak. Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Publik, 7(1), 46. Https://Doi.Org/10.26858/Jiap.V7i1.3439
Kuswindi, R., Pungki, M., Ummah, P. T., Chasanah, N. N., & Dewi, H. K. (2022). Pengaruh Pendapatan Dan Beban Operasional Terhadap Laba Bersih Perusahaan Pt. Kai Indonesia (Persero) Dan Entitas Anak. Sentri: Jurnal Riset Ilmiah, 2(1), 115–124. Https://Doi.Org/10.55681/Sentri.V2i1.440
Megawati, P. M., Suzan, L., & Saraswati, S. (2022). Pengaruh Modal Kerja, Volume Penjualan, Dan Total Hutang Terhadap Laba Bersih Pada Perusahaan Sektor Pertambangan Subsektor Batubara Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017 – 2021.
Muria, G. (2018). Pengaruh Pendapatan Dan Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Dasar Dan Kimia Yang Terdaftar Di BEI Periode 2012-2016). Eqien: Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 5(1), 19–33. Https://Doi.Org/10.34308/Eqien.V5i1.11
Mutiara, P. (2022). Pengaruh Pendapatan Dan Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih. J-MAS (Jurnal Manajemen Dan Sains), 7(1), 244. Https://Doi.Org/10.33087/Jmas.V7i1.396
Mutiara, P. (2022). Pengaruh Pendapatan Dan Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih. J-MAS (Jurnal Manajemen Dan Sains), 7(1), 244. Https://Doi.Org/10.33087/Jmas.V7i1.396
Pingge, E., Rozari, P. E. D., & Ndoen, W. M. (2024). Analisis Penerapan Metode Electronic Commerce Terhadap Pendapatan Bubur Ayam Farmasi Di Kota Kupang.
Ramadhan, A., Rahim, R., Kom, S., Kom, M., & Utami, N. N. (2023). Teori Pendapatan (Studi Kasus: Pendapatan Petani Desa Medan Krio).
Sari, F. M., & Munandar, A. (2022). Pengaruh Biaya Produksi Dan Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih Pada PT. Mayora Indah Tbk Tahun 2011-2020. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 1(2).
Saripin, A., Wulandari, H. K., Indriyani, A., Kharisma, A. S., & Musdalifah, S. (2019). Analisis Volume Penjualan, Biaya Operasional Dan Harga Kamar Terhadap Laba Bersih (Studi Empiris Pada Grand Dian Hotel Brebes Tahun 2017 – 2018).
Simpony, B. K., Rizaldy, S. I. P., Suleman, S., & Widodo, P. (2022). Sistem Informasi Logistik Menggunakan Metode Prototype. Jurnal Khatulistiwa Informatika, 10(2), 90–98. Https://Doi.Org/10.31294/Jki.V10i2.14093
Suhaemi, U. (2021). Pengaruh Pendapatan Usaha Dan Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih. COMPETITIVE Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 5(2), 35. Https://Doi.Org/10.31000/Competitive.V5i2.4166
Sundari, R., & Michell, M. (2022). Pengaruh Total Hutang Terhadap Laba Bersih Perusahaan Makanan Minuman Terdaftar Di Bei. Land Journal, 3(2). Https://Doi.Org/10.47491/Landjournal.V3i2.2310
Sundari, M. T. (2011). Analisis Biaya Dan Pendapatan Usaha Tani Wortel Di Kabupaten Karanganyar.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung: PT. Alfabet
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2026 Naufal Ahmad Adani, Dewi Kirowati, Yopie Diondy Kurniawan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.











