Analisis Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja pada Sektor Industri di Provinsi Jawa Timur Tahun 2019 – 2023
DOI:
https://doi.org/10.61994/equivalent.v3i2.936Keywords:
PDRB, IPM, Upah Minimum, Penyerapan Tenaga KerjaAbstract
Abstract : The role of the industrial sector is aimed at strengthening the national economic structure and supporting each other between sectors, improving the national economy, absorbing labor to reduce poverty, and empowering communities which are also expected to increase per capita growth. The purpose of this study is to analyze the effect of Gross Regional Domestic Product (GRDP), Human Development Index (HDI), Minimum Wage (UM) on Labor Absorption (PTK). The population in this study is the entire Industrial Sector in East Java Province in 2019 - 2023 which consists of 29 districts and 9 cities. The sampling technique used in this study is saturated sampling which produces the entire Industrial Sector in East Java Province in 2019 - 2023 which consists of 29 districts and 9 cities. The analysis techniques used are classical assumption tests, multiple linear regression tests, and hypothesis tests. The results of the study partially state that Gross Regional Domestic Product (GRDP), Human Development Index (HDI), Minimum Wage (UM) have an effect on Labor Absorption (PTK). The results of the study simultaneously stated that Gross Regional Domestic Product (GRDP), Human Development Index (HDI), Minimum Wage (UM) have an effect on Labor Absorption (PTK).
Abstrak : Peranan sektor industri ditujukan untuk memperkokoh struktur ekonomi nasional dan saling mendukung antar sektor, meningkatkan perekonomian nasional, menyerap tenaga kerja guna mereduksi kemiskinan, dan pemberdayaan masyarakat yang juga diharapkan dapat meningkatkan pertumbuhan perkapita. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh Produk Domestik Regional Bruto (PDRB), Indeks Pembangunan Manusia (IPM), Upah Minimum (UM) terhadap Penyerapan Tenaga Kerja (PTK). Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Sektor Industri di Provinsi Jawa Timur Tahun 2019 – 2023 yang terdiri dari 29 kabupaten dan 9 kota. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu secara sampling jenuh yang menghasilkan seluruh Sektor Industri di Provinsi Jawa Timur Tahun 2019 – 2023 yang terdiri dari 29 kabupaten dan 9 kota. Teknik analisis yang digunakan adalah uji asumsi klasik, uji regresi linier berganda, dan uji hipotesis. Hasil penelitian secara parsial menyatakan bahwa Produk Domestik Regional Bruto (PDRB), Indeks Pembangunan Manusia (IPM), Upah Minimum (UM) berpengaruh terhadap Penyerapan Tenaga Kerja (PTK). Hasil penelitian secara simultan menyatakan bahwa Produk Domestik Regional Bruto (PDRB), Indeks Pembangunan Manusia (IPM), Upah Minimum (UM) berpengaruh terhadap Penyerapan Tenaga Kerja (PTK).
References
Ardiyana, I. G., & Imaningsih, N. (2024). Analisis Kausalitas Antara Variabel Jumlah Industri, Investasi, Dan Upah Minimum Provinsi Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Provinsi Jawa Timur. Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING), 7(3), 4749–4756. https://doi.org/10.31539/costing.v7i3.6971
Astuti, A. N. (2014). Pengaruh Jumlah UMKM, PDRB, Investasi dan UMKM Pertanian Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Di Jawa Tengah Periode 2010- 2020 [UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA]. In Penambahan Natrium Benzoat Dan Kalium Sorbat (Antiinversi) Dan Kecepatan Pengadukan Sebagai Upaya Penghambatan Reaksi Inversi Pada Nira Tebu. https://dspace.uii.ac.id/bitstream/handle/123456789/51753/20313281.pdf?sequence=1&isAllowed=y
Hafiz, E. A., Meidy Haviz, & Ria Haryatiningsih. (2021). Pengaruh PDRB, UMK, IPM terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Kabupaten/Kota Jawa Barat 2010-2020. Jurnal Riset Ilmu Ekonomi Dan Bisnis, 1(1), 55–65. https://doi.org/10.29313/jrieb.v1i1.174
Hasanah, U., Zulham, T., Mahrizal, & Affandi. (2021). Pengaruh Migrasi Masuk dan Upah Minimum Provinsi Terhadap Pengangguran di Kota Banda Aceh. Ekombis: Jurnal Fakultas Ekonomi, 7(1), 1–11. https://doi.org/10.35308/ekombis.v0i0.3242
Indriyanti, F. I. A. (2024). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja Di Provinsi Banten [UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH]. In UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/79906/1/FIA ISMATUL AULIA INDRIYANTI-FEB.pdf
Marssilawati, L. A. (2024). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja Industri Besar dan Sedang di Pulau Jawa [UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA]. In UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA. https://dspace.uii.ac.id/bitstream/handle/123456789/51419/20313389.pdf?sequence=1&isAllowed=y
Muqorrobin, M., & Soejoto, A. (2017). Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia (Ipm) Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Provinsi Jawa Timur. Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE), 5(3), 6. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jupe/article/view/20602#:~:text=Berdasarkan hasilestimasi data menggunakan regresi,akan menurunsebesar 0,19%25.
Nailufar, F., Juliansyah, H., Murtala, & Risna. (2024). Pengaruh Upah Minimum Provinsi (UMP), Penanaman Modal Asing (PMA), Dan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB), Terhadap Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Di Indonesia (Studi Kasus 11 Provinsi IPM Lower Medium). 07(1), 22–28. file:///C:/Users/T410/Downloads/17760-45838-1-SM.pdf
Ningrum, M., & Nurhayati, S. F. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Tenaga Kerja Pada Industri Kecil Di Kota Banda Aceh. Prosiding Seminar Nasional Fakultas Ekonomi Universitas Tidar, 1–11. https://doi.org/10.52029/jis.v1i1.3
Pratama, Y. A., & Hidayah, N. (2023). Determinan Penyerapan Tenaga Kerja Sektor Pertanian di Provinsi Jawa Tengah dengan Pendekatan Data Panel Periode 2010-2021. Ekonomis: Journal of Economics and Business, 7(1), 151. https://doi.org/10.33087/ekonomis.v7i1.759
Putriy, R. M., & Nurhayati, S. F. (2024). Analisis Faktor-Faktor Penyerapan Tenaga Kerja di Karesidenan Pekalongan Tahun 2017-2022. Journal of Economics Research and Policy Studies, 4(2), 173–183. https://doi.org/10.53088/jerps.v4i2.1108
Rusniati, R., Sudarti, S., & Agustin, A. F. (2018). Analisis Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi dan Upah Minimum terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Kabupaten Malang. FALAH: Jurnal Ekonomi Syariah, 3(2), 34. https://doi.org/10.22219/jes.v3i2.7232
Sasmitha, I. (2023). Implementasi Pelaksanaan Program Kartu Prakerja di Kota Binjai. SOSMANIORA: Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora, 2(4), 541–550. https://doi.org/10.55123/sosmaniora.v2i4.2921
Soleh, A. (2017). Masalah Ketenagakerjaan dan Pengangguran di Indonesia. Jurnal Ilmiah Cano Ekonomos, 6(2), 83–92. https://doi.org/10.32884/ideas.v5i1.173
Sulthana, Y. G. (2024). Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Pada Industri Besar Dan Sedang Di Sumatera Barat. Media Riset Ekonomi Pembangunan (MedREP), 1(2), 43–49. file:///C:/Users/T410/Downloads/8.+Gampito+Sulthana,+Y+G+&+Ariusni_2024.+43-49.+Analisis+Penyerapan+Tenaga+Kerja+Pada+Industri+Besar+Dan+Sedang+Di+Sumatera+Barat.pdf
Tumaleno, A. F., Riazis, K. R., & Rosnawintang. (2022). Pengaruh Jumlah Penduduk Terhadap Produk Domestik Regional Bruto di Sulawesi Tenggara. Arus Jurnal Sosial Dan Humaniora, 2(3), 189–195. https://doi.org/10.57250/ajsh.v2i3.135
Ulvania. (2022). Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah, Motivasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Guru Dan Staf Tata usaha (Studi Kasus pada MTsN 10 Tanah Datar Kecamatan Sungayang). Skripsi STIE Inonesia Jakarta, 2018, 1–23. http://repository.stei.ac.id/7936/8/BAB 3.pdf
ZHR. (2022). Berapa Batas Usia Minimal Tenaga Kerja di Indonesia? Berikut Jawabannya. Berita Bisnis. https://kumparan.com/berita-bisnis/berapa-batas-usia-minimal-tenaga-kerja-di-indonesia-berikut-jawabannya-1ye6vrD2Tx8/full
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Dewi Hayu Nafi’ah, Erna Puspita, Puji Astuti

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.