Tinjauan Bentuk Roasting Sebelum Dalam Islam: Interpretasi Kontemporer Terhadap Hadis Nabi SAW

Authors

  • Nabila Khairun Nisa Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang
  • Muhammad Patuloh Fajar Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang
  • Hafizul Fadli Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang
  • Delia Putri Universitas Aisyiyah yogyakarta
  • Fahmi Ahmad Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.61994/taqrib.v2i1.601

Keywords:

Hadis, Hukum Islam, Roasting

Abstract

Penelitian ini bertujuan membahas tentang hukum roasting dalam islam interpretasi kontemporer terhadap hadis nabi SAW. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif-kualitatif melalui studi kepustakaan. Hasil dan pembahasan dari penelitian ini meliputi pengertian roasting, hadis tentang roasting, hukum roasting dalam islam, serta interpretasi terhadap hadis nabi SAW. Penelitian ini menyimpulkan bahwa humor atau lelucon bukanlah suatu hal yang baru di dalam islam. Humor atau lelucon dalam islam diperbolehkan asal sesuai dengan syari’at islam. Sedangkan roasting yang mambawa unsur mengolok-olok atau mengumbar aib orang lain tidak diperbolehkan dalam islam. Roasting juga merupakan suatu tindakan yang seharusnya di hindari dan tidak dilakukan dengan apapun alasannya karena sudah dijelaskan dalam hadis Riwayat Sunan Al-Tirmidzi no indeks 1930.

References

Ardianto, Yoni. 2019. “Memahami Metode Penelitian Kualitatif.”

Budhy Munawar, Rachman dkk. 2018. 11 Lambaga Studi Agama dan Filsafat (LSAF) Pemikiran Islam Nurcholish Madjid. http://link.springer.com/10.1007/978-3-319-59379-1%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/B978-0-12-420070-8.00002-7%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.ab.2015.03.024%0Ahttps://doi.org/10.1080/07352689.2018.1441103%0Ahttp://www.chile.bmw-motorrad.cl/sync/showroom/lam/es/.

Chairawati, Fajri. 2023. “‘ Roasting ’ Dalam Perspektif Etika Komunikasi Islam.” Sadida: Islamic Communications and Media Studies 3(2): 1–18.

Indriani, Eka, Syairal Fahmy Dalimunthe, and Muhammad Surip. 2022. “Analisis Wacana Pada Roasting Kiki Syahputri Terhadap Erick Thohir Menggunakan Teori Norman Fairclough.” Bahas 33(2): 120.

Jurnal Pendidikan Bahasa, Ruang, and Yosiana S Rodearni. 2019. “Tindak Tutur Ilokusi Comica Roni Immanuel ‘Mongol Stres’ Dalam Acara Stand Up Comedy Show Dan Implikasinya.” JURNAL TUAH 1(1): 78–86. https://ejournal.unri.ac.id/index.php/JTUAH/78.

Kifayah, Nurul, and Moh Abdulwahib Tsalatsa. 2021. “Etika Stand up Comedy Dalam Proses Penyampaian Dakwah.” Jurnal Ilmu Dakwah 41(2): 111–21.

Mualana, Rizqi Febrian. 2023. 1930 “Fenomena Roasting Perspektif Hadis Dalam Sunan Al-Tirmidhi Nomor 1930 (Kajian Ma’ani Al-Hadith Dangan Pendakatan Ilmu Psikologi Abnormal).”

Mustafid, Mustafid. 2021. “Hukum Perbuatan Roasting Dalam Stand Up Comedy Ditinjau Berdasarkan Ketentuan Syari’At Islam.” Yurisprudentia: Jurnal Hukum Ekonomi 7(2): 238–48.

Nashihah, Ishfi Raudlatun. 2019. UIN Sunan Ampel Surabaya “Teknik Dakwah Stand Up Comedy (Kajian Stand Up Comedy Sakdiah Ma’ruf The Bravest Coward).” UIN Sunan Ampel Surabaya.

Novita. 2021. “PROSIDING SEMINAR NASIONAL BAHASA IBU (SNBI) XV ‘Vitalitas Etnolinguistik Bahasa Ibu Di Ruang Publik Pada Era Digital’ ROASTING DALAM KOMEDI.” : 66–74.

Nurhaswani. 2021. Repository.Uin-Suska.Ac.Id “STAND UP COMEDY PRESPEKTIF HADIS NABAWI (STUDI ANALISIS ILMU MA’ANIL AL-HADITS).”

Purawinangun, Ira Annisa, Yumna Rasyid, and Miftahulkhairah Anwar. “Analisis Wacana Kritis Model Teun A . Van Dijk Pada Roasting Kiki Syahputri Terhadap Para Menteri Kabinet Republik Indonesia.” : 209–17.

Sari, Puput Anita, Sri Pamungkas, Riza Dwi, and Tyas Widoyoko. 2024. Pelanggaran Prinsip Kesantunan Berbahasa Dalam Stand Up Comedy Bertajuk Somasi Pada Kanal YouTube Deddy Corbuzier (Kajian Pragmatik). Pacitan.

Downloads

Published

16-06-2024